Global.com, Enrekang – Babinsa Koramil 1419-03/Baraka Kodim 1419/Enrekang di pimpin Peltu Harsyad Batuud Ramil 03/Baraka distribusikan bantuan sembako kepada warga yang terdampak tanah longsor di Dusun Kasambi Desa Pepandungan Kec. Baraka Kab. Enrekang. Rabu (15/05/2024).

Adapun jenis bantuan yang Di distribusikan berupa beras 20 Kg, telur 3 rak, minyak gorek 6 liter, Gula pasir 3 Kg, indomi 2 Dos, Ikan kaleng 3 Buah, Biskuit Nabati 12 Bungkus, Popok 12 gantung, Tikar 1 buah, Teh 6 Dos
Kopi saset 6 Gantung, Air Gelas 3 Dos, Susu ultra 30 Buah, Garam dapur 3 Kg.

Peltu Harsyad mengatakan “Akibat longsor yang terjadi beberapa waktu lalu rumah milik an. Rusli (46 thn) nyaris roboh dan saat ini pemilik rumah mengungsi di rumah keluarganya”. Jelasnya

“Rencana besok rumah tersebut akan di bongkar karena sangat berbahaya untuk di tempati dan akan dipindahkan ketempat lain”. Tambahnya

“Setiknya dengan bantuan ini dapat meringankan sedikit beban warga kami dan semoga mendapat berkah baik yang menerima maupun yang memberi”. Harap Peltu Harsyad

Dapatkan berita terbaru di Global Katasulsel.com